Sabtu, 23 Februari 2013

ABOUT AGNES MONICA CONCERT

Kali ini aku bakal cerita tentang Agnes Monica mini concert di Balikpapan. Udah dari bulan lalu sebenernya, tapi baru nulis sekarang karena gak sengaja nemu foto-fotonya di folder laptop :P. Jadi ceritanya beberapa hari sebelum nonton konser ini, seseorang yang udah lebih dari dua bulan gak aku temuin, ngajak aku nonton. Waktu itu ngajakinnya tanggal 1 januari 2013, dan konsernya itu tanggal 19 Januari 2013. Tiketnya sih gampang aja didapetin, karna dia udah tau infonya dari twitter. Begitu dikabarin dapet tiket, akhirnya aku balik ke Balikpapan beberapa hari sebelum konser. Sedikit tentang Agnes Monica, dia ini penyanyi solo Indonesia yang sukses Go International. Awal karirnya sebagai penyanyi cilik terus jadi pemain sinetron, sampai pada akhirnya jadi penyanyi dewasa yang sangat sukses. Sekarangpun sebenernya bisa dibilang kalo dia satu-satunya artis Indonesia yang multitalented. Cerdas, berbakat, bisa ciptain lagu sendiri. Aku sih, dibilang ngefans banget, nggak juga. Mungkin lebih ke kagum dan bangga karna dia udah bawa nama negara ini ke negara lain yang gak banyak tau tentang Indonesia. Siapa orang Indonesia yang gak kenal Agnes Monica coba, yah kalo pun ada, maybe cuma orang lansia doank. LOL. Ini akun twitternya -> @agnezmo , dan followersnya udah 5 juta lebih. Wow.

Tanggal 19 Januari 2013, jam 7 malem udah nyampe di BSCC Dome Balikpapan. Di depan air mancur dan taman udah banyak banget yang pada ngumpul. Waktu itu panitia belum membuka gate, jadi semuanya pada nunggu di luar. Begitu gate dibuka, masuknya kudu antri, ada 4 gate, 1 untuk VIP, 2 untuk tribun dan yang di tengah untuk festival. Kita masuk lewat pintu sebelah kiri untuk tribun, naik ke tangga atas dan disitu udah ada nomor kursinya. Kita tinggal duduk di kursi masing-masing. Kenapa pilih yang tribun? Hmm, karna VIP dan Festival itu berdiri, jadi daripada ntar bakal capek jadi pilih yang duduk aja. Hehe.


Pas udah masuk di dalem, belum pada banyak yang dateng. Setelah pintu masuk ini terlihat masih sangat lapang. Dan di dalem ini dingin banget AC-nya.


Penonton VIP dan Festival sementara pada duduk dilantai karna banyak yang belum dateng dan konsernya juga belum mulai.

Sekitar jam 8 malem gitu, penontonnya udah banyak, yang di bawah ataupun yang di tribun. Lumayan lama juga nunggu sekitar dua jam.

Pas jam 9 malem, tiba-tiba lampu menjadi gelap. Dan muncullah video dengan foto-foto Agnes Monica dan Dion Idol (2012). Suasana mulai bergemuruh, penonton pada teriak waktu foto-foto Dion ditampilkan. Dan beberapa saat, muncullah Dion sebagai opening di mini concert-nya Agnes ini. Dan...saya lupa urutan lagu yang dia nyanyiin. Hihi. Tapi yang jelas waktu dia nyanyiin lagu home-nya michael bubble, itu keren banget.




Setelah Dion nyanyi kurang lebih 6 lagu, baru deh lampu jadi gelap lagi. Dan foto-foto Agnes pun ditampilkan. Yang paling seru, semua pada teriak, “AGNES, AGNES, AGNES,...”. And then, muncul deh agnesnya yang diawalin dengan denger suara teriakannya dulu (denger suaranya dulu, baru lampu nyala :D )

Lebih dari 8 lagu dibawain (lupa :P) , yang aku inget itu 3 lagu barunya shut em up, flying high, hide and seek, dia nyanyiin dengan keren banget. Kolaborasi Agnes Monica dan para dancernya (nezindahood) bener-bener nyatu banget, full power. Mereka kayak gak ada capeknya. Hebat banget. Padahal satu lagu aja ngedance-nya dah gila-gilaan tuh.




Selain itu Agnes juga bawain lagu-lagu ballad, matahariku, teruskanlah, dan lain-lain. Itupun ngebawainnya setelah ngedance dan suaranya masih stabil. Wow.


Di penutupan, Agnes sempat ngucapin perpisahan, dan gak terlalu banyak yang diomongin karna terkesan agak terburu-buru. Lumayan puas nontonnya meskipun menurut aku lagunya gak terlalu banyak yang dinyanyiin (itu aja dah melelahkan padahal :D).

Pictures taken by me (Canon EOS 60D)

Sabtu, 16 Februari 2013

TAYLOR SWIFT COOL !!

Kali ini pengen banget bahas Taylor Swift. Awalnya gak tertarik sama lagu-lagunya, selain karena banyak lirik, rata-rata bertempo cepat. Tapi, setelah bener-bener niat dengerin lagu dan mahamin arti liriknya, akhirnya baru nyadar kalo semua lagu Taylor Swift itu Easy Listening. Kadang bisa bikin kita bersemangat, sedih, seneng, ceria. Emang sih, kebanyakan lagunya tentang patah hati, tapi dengan lirik dan arrangement yang dia buat sendiri itu, bisa bikin orang-orang yang patah hati jadi gak perlu merasa patah hati atau sedih. Dia seperti ingin membuat kita berfikir kalo "kamu itu gak sendirian mengalami hal itu". Cara dia membahasakan kata-kata sindiran untuk mantannya kadang bikin aku ketawa dan geli sendiri. Kalo udah seperti itu, bisa sedikit lupa sama yang namanya rasa sakit (agak curcol jadinya, keke). Jenis musiknya Country Pop, bisa dinikmati semua kalangan, mulai dari para remaja, anak muda, adult sekalipun. Sayangnya aku baru kenal Taylor Swift baru-baru ini. Meskipun sebenernya dari dulu udah sering banget denger namanya atau ngeliat dia di TV. Jadinya agak susah juga buat dapetin album dia dari yang pertama ampe ketiga ( Taylor Swift, Fearless, dan Speak Now ). Aku cuma bisa dapat album terbarunya dia yang ke-4, RED, yang keluar tahun lalu. Lagu favoritku dari album RED itu, Starlight, 22, Stay Stay Stay, I knew you were trouble, Red, We are never ever getting back together. Dari album lain pun juga banyak, ada Enchanted, Fearless, Last Kiss, dan lain-lain.

...Yeah, We're happy, free, confused and lonely at the same time. It's miserable and magical. Oh yeah, tonight's the night when we forget about the deadlines. It's time, Oh oh!! I don't know about you, but I'm feeling 22, everything will be alright, if you keep me next to you. You don't know about me, but I'll bet you want to, everything will be alright, if we just keep dancing like we're 22... (Taylor Swift-22)



Minggu, 30 Desember 2012

PERSONALITY COLOR PURPLE

Postingan khusus buat para pecinta warna ungu (seperti saya :D). Ini adalah karakter pecinta warna ungu. Postingannya pake bahasa Inggris tapi yaa... :) Check it out~~~


While you may not exhibit all the character traits of a personality color purple or violet as listed here, if violet or purple is your favorite color you will find yourself somewhere in the description. You may also find you exhibit some of the negative traits, particularly when you are stressed.

1. Having a personality color purple or violet as your favorite color means you are sensitive and compassionate, understanding and supportive, thinking of others before yourself - you are the person others come to for help - being needed motivates you but sometimes people take advantage of you.

2. You are a gentle and free spirit. Your feelings run deep and you can be quite sensitive to hurtful comments from others, although you would never show it.

3. Being a personality color purple, you have a peaceful and tranquil quality and a quiet dignity about you. People are drawn to your charismatic and alluring energy.You are usually introverted rather than extroverted and may give the impression of being shy although this is not the case.

4. You are creative and like to be individual in most of your endeavors, including your dress and home decoration - you love the unconventional.

5. You are idealistic, and often impractical, with a great imagination, dreaming of a future in an ideal fantasy world where you exclude the ugly side of reality - you tend to look at life through rose-colored glasses. People who don't understand you sometimes think you are eccentric because you spend so much time in your fantasy world.

6. With your personality color purple you inspire others with your creative thinking and your ability to deal positively with adversity.

7. You are very intuitive and quite psychic or at least interested in spiritual growth or the occult - you seek spiritual fulfillment. You look for the meaning of life.

8. As a personality color purple, you are a generous giver, asking for little in return except friendship.
You can be secretive, with even your closest friends not really knowing you well.

9. If you constantly surround yourself with too much purple you can become moody. If this is the case, balance the purple with some magenta.

10. You dislike responsibility and have difficulty dealing with real day-to-day problems.

11. You dislike being part of the crowd, wishing to stand apart from the mob - you like to be noticed for your individuality. You don't like to copy others and you don't like them to copy you.

12. You are a visionary, with high ambitions, dreams and desires, and a compulsion to help humanity and to improve the planet earth. You often hold positions of power because you are visionary, but you delegate to others all the minor details that you aren't interested in.

13. You like to have the best of everything, so you aim high.

14. Being the free spirit you are, you love to travel to experience different cultures and meet new people.
You are a good judge of character and sum others up quite quickly and accurately, although you usually see the best in everybody.

15. Time means little to you and you are often late for everything. You trust the flow of the Universe to take care of everything.

16. You need to be careful not to take on too many projects at a time as you can become quite scattered in your thinking, resulting in stress and confusion.

17. Meditation is a good activity for you to help you become centered and balanced.

18. You can sometimes appear arrogant and conceited if operating from a negative perspective.

19. You can be selfish and self-indulgent as you don't like being imposed upon by others beliefs and regulations.

Source: www.empower-yourself-with-color-psychology.com